Sistem surveilans dan respons / SUNJAYA, Deni Kurniadi BARCHIA, Ahmad Fitrah HERAWATI, Dewi Marhaeni Diah WAHYU, Genis Ginanjar ZULMIYUSRINI, Putri text Jakarta : Sagung Seto, 2012 Hlm. 100 - 102 Buku ini memaparkan tentang surveilans sebagai bagian dari sistem kesehatan yang didasarkan pada konsep WHO, dengan menambahkan aspek ‘respon’ dari hasil surveilans tersebut. Kemudian, mengingat pentingnya peran masyarakat dan keterbatasan petugas kesehatan dalam memonitor penyakit, maka kami menambahkan uraian tentang sistem surveilans dan respons yang berbasis masyarakat. Oleh karena sifatnya yang berbasis masyarakat, sistem ini harus mudah dipahami masyarakat. Penjelasan, definisi, dan terminologi medis dalam buku ini dibuat sesederhana mungkin agar dapat dipahami oleh masyarakat. DEWASA IBU DAN ANAK - PELAYANAN KESEHATAN URN:ISBN:978-602-8674-80-5